Posted by TBM NURUL IMAN on Thursday, March 27, 2014
Sasaran Program
Penyelenggaraan TBM Penguatan Minat
Baca dimaksudkan untuk memotivasi dan menumbuhkan minat dan
kegemaran membaca dengan menyediakan, mengelola, dan memberikan layanan
baca bagi orang dewasa, peserta didik pendidikan menengah, peserta
didik pendidikan tinggi, dan masyarakat luas pada umumnya.
Tujuan Program
Pemberian dana program TBM Penguatan Keaksaraan dimaksudkan untuk
menyediakan, memperluas dan memeratakan akses TBM sehingga
menjangkau dan memberikan layanan peningkatan keberaksaraan dan
memberdayakan masyarakat.
Sedangkan tujuan TBM Penguatan Minat Baca adalah:
1. menyediaan bahan bacaan yang berkualitas dalam jumah dan variasi judul.
2. menyediaan sarana dan prasarana baca yang lebih baik.
3. memberikan bimbingan teknik membaca cepat, teknik membaca belajar efektif,
4. menyelenggarakan kegiatan pembudayaan kegemaran membaca sesuai dengan potensi lokal.
Acuan PROGRAM TAMAN BACAAN MASYARAKAT (TBM) PENGUATAN MINAT BACA (731,0 KiB, 4.356 hits)
Sumber asli
http://imadiklus.com/acuan-program-taman-bacaan-masyarakat-tbm-penguatan-minat-baca